Tentang Hujan..


Wangi tanah yang ditimpa hujan mulai menyeruak. Wangi yang khas. Wangi yang selalu kurindukan.
Suara gemuruh terdengar beberapa kali seperti berbicara padaku bahwa aku tidak sendiri.
Hujan turun menyapa bumi. Hujan turun memberikan kesejukan hari ini.



Komentar

Postingan populer dari blog ini

Mendaki Gunung Fuji 3776MDPL

Kehilangan Diri Sendiri

Pesona 11-12-13